Minggu, 09 Januari 2011
About
Mungkin kamu bertanya-tanya sebenarnya siapasih Silence Kid?. Saya membuat blog ini sebagai hobi, untuk melepas penat, menambah kretivitas, cuci mata, mengisi waktu luang, dan berbagi informasi untuk kamu-kamu semua. Dan kenapa sih saya memakai nama Silence Kid? mungkin karena itulah saya apa adanya. Ketika kamu bertanya atau berkalimat "Diem aja loh lo mah", "Weh kenapa sih diem aja?", "Emang apa enaknya jadi orang diem?", dan berbagai pertanyaan eksotik lainnya yang pernah saya terima. Mulailah untuk mengerti kepribadian seseorang. Masih bertanya-tanya "siapa sih lo?" "siapa sih Silence Kid?", haha okelah kalo mau tahu silahkan lihat DISINI atau DISINI. Terima kasih telah berkunjung dan meluangkan waktunya, silahkan menikmati hidangan yang telah disediakan haha. And one thing, Keep Your Gun Close! Keep Bringing Your Gun Even Sleep!